Uncategorized

INI YANG ANDA CARI? REKOMENDASI  7 HANDPHONE DIBAWAH 1 JUTAAN TERBAIK 2022

7 Hp dibawah 1 Jutaan Terbaru 2022, RAM 4Gb
Foto by. makassar.Tribunnews.com

Ingin membeli Hanphone baru tapi budget anda hanya dibawah 1 jutaan? Tenang jangan khawatir, karena saat ini banyak produsen-produsen Handphone yang menjual Handphone yang sangat murah dengan harga Hp dibawah 1 jutaan, tentu memiliki Spesifikasi dan fitur  yang bisa dibilang canggih, dan bisa menginstall berbagai aplikasi dan Game yang ringan.

Nah kali ini, Gadgetkekinian akan membahas 7 Handphone dengan harga dibawah 1 jutaan dengan Spesifikasi dan fitur yang canggih. Penasaran apasaja Handphone tersebut? Mari kita simak dibawah sini.

1. ADVAN TAP X7 PRO

7 Hp dibawah 1 Jutaan Terbaru 2022, RAM 4Gb
  • Rilis : 2019
  • Layar : TFT 7Inci 600 x 1024 Pixel
  • Operasi Sistem : Android 9.0
  • Chipset : Unisoc SC7731E
  • RAM : 2gb
  • Media Penyimpanan Internal : 16gb
  • Media Penyimpanan External : Slot Khusus (microSd Card) up to 32gb
  • Kamera Belakang : Single  Kamera 2Mp
  • Kamera Depan : Single Kamera 0.3Mp
  • Kapasitas Baterai :  2500Mah
  • Harga : 2gb/16gb Rp.899.000  

Lihat Spesifikasi lengkapnya

2. ITEL A26

7 Hp dibawah 1 Jutaan Terbaru 2022, RAM 4Gb
  • Rilis : Maret 2021
  • Layar : IPS LCD 5.7 Inch720 x 1520 Pixel
  • Operasi Sistem : Android 10
  • Chipset : UNISOC SC9832E
  • RAM : 2gb
  • Media Penyimpanan Internal : 32gb
  • Media Penyimpanan External : Slot Khusus (microSd Card)
  • Kamera Belakang : Triple  Kamera ( 5Mp + AI + AI)
  • Kamera Depan : Single Kamera 2 Mp
  • Kapasitas Baterai :  3020Mah
  • Harga : 2gb/32gb Rp. 935.000

Lihat Spesifikasi lengkapnya

3. ITEL VISION 1

7 Hp dibawah 1 Jutaan Terbaru 2022, RAM 4Gb
  • Rilis : 2020
  • Layar : IPS LCD 6.1 Inch 720 x 1560 Pixel
  • Operasi Sistem : Android 9.0 Pie
  • Chipset : Unisoc SC9863A
  • RAM : 2gb
  • Media Penyimpanan Internal : 32gb
  • Media Penyimpanan External : Slot Khusus (microSd Card)
  • Kamera Belakang : Dual  Kamera ( 8Mp + 0.3Mp)
  • Kamera Depan : Single Kamera  5 Mp
  • Kapasitas Baterai :  4000Mah
  • Harga : 2gb/32gb Rp. 1.065.000

Lihat Spesifikasi lengkapnya

4. EVERCROS M6

7 Hp dibawah 1 Jutaan Terbaru 2022, RAM 4Gb
  • Rilis : 2020
  • Layar : IPS LCD 5.7 Inch 720 x 1520 Pixel
  • Operasi Sistem : Android 10
  • Chipset : UNISOC SC9863A
  • RAM : 3gb
  • Media Penyimpanan Internal : 16gb
  • Media Penyimpanan External : Slot Khusus (microSd Card)
  • Kamera Belakang : Triple Kamera ( 8Mp + AI + Depth)
  • Kamera Depan : Single Kamera  5 Mp
  • Kapasitas Baterai :  3200Mah
  • Harga : 3gb/16gb Rp. 759.000

Lihat Spesifikasi lengkapnya

5. EVERCROS M6A

7 Hp dibawah 1 Jutaan Terbaru 2022, RAM 4Gb
  • Rilis : 2020
  • Layar : IPS LCD 6.1 Inch 720 x 1520 Pixel
  • Operasi Sistem : Android 10
  • Chipset : UNISOC SC9863A
  • RAM : 3gb dan 4gb
  • Media Penyimpanan Internal : 16gb dan 32gb
  • Media Penyimpanan External : Slot Khusus (microSd Card)
  • Kamera Belakang : Quad  Kamera ( 8Mp + Depth  + AI + AI)
  • Kamera Depan : Single Kamera 8 Mp
  • Kapasitas Baterai :  3200Mah
  • Harga : 3gb/16gb Rp. 840.00
                4gb/32gb Rp. 910.000

Lihat Spesifikasi lengkapnya

6. ADVAN G5 ELITE

7 Hp dibawah 1 Jutaan Terbaru 2022, RAM 4Gb
  • Rilis : 2020
  • Layar : IPS LCD 6.1 Inch 720 x 1600 Pixel
  • Operasi Sistem : Android 10
  • Chipset : Unisoc SC9832E
  • RAM : 3gb
  • Media Penyimpanan Internal : 16gb
  • Media Penyimpanan External : Slot Khusus (microSd Card)
  • Kamera Belakang : Single Kamera ( 5Mp)
  • Kamera Depan : Single Kamera 2 Mp
  • Kapasitas Baterai :  3000Mah
  • Harga : 3gb/16gb Rp. 948.000

Lihat Spesifikasi lengkapnya

7. SAMSUNG GALAXY A01 CORE

7 Hp dibawah 1 Jutaan Terbaru 2022, RAM 4Gb
  • Rilis : 2020
  • Layar : PLS TFT 5.3 Inch 720 x 1480 Pixel
  • Operasi Sistem : Android 10
  • Chipset : MediaTek MT6739WW
  • RAM : 1gb dan 2gb
  • Media Penyimpanan Internal : 16gb dan 32gb
  • Media Penyimpanan External : Slot Khusus (microSd Card)
  • Kamera Belakang : Single  Kamera ( 8Mp)
  • Kamera Depan : Single Kamera 5 Mp
  • Kapasitas Baterai :  3000Mah
  • Harga : 1gb/16gb Rp. 1.000.000

Lihat Spesifikasi lengkapnya

Kesimpulan

Produsen-produsen Smartphone saat ini sedang berlomba-loma untuk menghadirkan handphone dari berbagai harga yang diberikan, dari harga dikelas Flagship di harga sekitar 10 jutaan keatas hingga handphone paling murah sekalipun dibawah 1 jutaan, terdapat beberapa Handphone 1 jutaan di tahun 2022 ini, antara lain dari brand Advan, Evercros, Itel hingga Produsen terkenal pun Samsung juga menghadirkan Handphone di harga  1 jutaan.

Memang dengan harga dibawah 1 jutaan kita tidak bisa berharap terlalu banyak dari keunggulan dan fitur yang di berikan, kapasitas RAM dan Internal memori, kapasitas baterai, hingga jinis layar yang telah disematkan.

Punya Rekomendasi lain??  Silahkan komen dibawah ya Gaes!

BACA JUGA ARTIKEL TERBARU

HP 1 JUTAAN
INGIN MEMILIKI  HP MURAH TAPI BERKUALITAS? BERIKUT INI HP HARGA 1 JUTAAN TERBAIK MARET 2022
HP 2 JUTAAN
10 REKOMENDASI HANDPHONE 2 JUTAAN TERBAIK MARET 2022
HP 3 JUTAAN
CARI HANDPHONE HARGA 3 JUTAAN TERBAIK? INI REKOMENDASI 10 HANDPHONE 3 JUTAAN TERBAIK MARET 2022

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *