10 Jasa Service Laptop Jakarta Pusat 2024 Yang Murah, Cepat, Dan Berkualitas
Ilustrasi Foto By. rousantsystems.com
Sebagai pusat kota administratif di Indonesia, maka mobilitas atau penggunaan laptop di Jakarta pusat cukuplah tinggi, karena banyak sekali kantor, sekolah, mall, yang berdiri di Jakarta Pusat.
Di Jakarta Pusat perkembangan laptop juga sudah tidak diragukan lagi lho, karena di Jakarta Pusat kamu tidak lagi kesulitan untuk menemukan toko-toko komputer atau laptop yang menjual berbagai macam spesifikasi laptop dari berbagai macam merek.
Dari tahun ke tahun para produsen laptop juga saling berlomba-lomba untuk menghadirkan laptop dengan spesifikasi yang unggul lho, baik itu dari processor, kapasitas RAM, internal memori, yang besar, dan kapasitas Baterai yang jumbo, agar menghadirkan laptop dengan ketahanan yang maximal dan laptop bisa awet saat digunakan dalam jangka waktu yang lama.
Tetapi apa boleh buat, laptop merupakan salah satu barang elektronik buatan manusia yang mungkin bakal mengalami kerusakan pada kemudian hari, Tapi jangan panik ya, karena di jaman yang serba canggih seperti ini, kamu tidak lagi kesulitan untuk menemukan tempat service laptop Jakarta Pusat.
Dengan banyaknya tempat service laptop Jakarta Pusat, apakah kamu sudah tahu tempat service laptop Jakarta Pusat 2024 yang murah, cepat dan berkualitas dimana saja?
Jangan binggung dan asal pilih ya. Karena di artikel kali ini kami telah memilih 10 Jasa Service laptop Jakarta Pusat 2024 yang murah, cepat dan berkualitas yang bisa kamu jadikan sebagai referensi, sudah penasaran dengan 10 Jasa Service laptop Jakarta Pusat 2024 yang murah, cepat dan berkualitas tersebut? Yuk simak artikel berikut ini geng.
BACA JUGA 7 Tempat Sewa Laptop Jakarta Pusat 2024 Terbaik Murah
1. SS DOT COM
Untuk rekomendasi Jasa Service laptop Jakarta Pusat yang pertama dari 10 Jasa Service laptop Jakarta Pusat 2024 yang murah, cepat dan berkualitas yaitu ada SS Dot Com, yang berada di Itc Cempaka Mas Mega Grosir, Jakarta Pusat.
Di SS Dot Com menerima service dari berbagai macam kerusakan pada laptop lho, baik itu masalah mesin, seperti Matherboard, fan laptop, hardisk, hingga masalah software, seperti install ulang windows, instalasi software, dan masih banyak lagi yang lainnya.
Lokasi temptnya juga cukup strategis dan mudah untuk ditemukan lho, karena berada di salah satu pusat keramaian yang ada di Jakarta Pusat, tepatnya berada di Itc Cempaka Mas.
Foto By. Google Maps
Alamat | ITC CEMPAKAMAS MEGA GROSIR, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10640 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (12.00-20.00), Jumat (13.00-20.00) |
No.Telp/HP | 081289926363 |
WhatsApp : | 081289926363 |
2. D-Net Service Komputer
Jasa service laptop Jakarta Pusat selanjutnya yang bisa kamu kunjungi yaitu ada D-Net Service Komputer, yang berada di daerah Kecamatan Kemayoran, tepatnya berada di Jalan Serdang Raya, No.341, Jakarta Pusat.
Ditempat ini juga melayani service dari berbagai macam kerusakan notebook maupun laptop dari berbagai macam merek lho, baik itu kerusakan pada masalah Hardware maupun Software, dalam kategori kerusakan ringan maupun berat, semua bisa di perbaiki oleh teknisi yang sudah berpengalaman ditempat ini.
Bukan hanya sebagai tempat service laptop saja, tetapi di D-Net Service Komputer juga melayani service dari berbagai macam barang IT yang lainnya, seperti komputer, printer, dan sejenisnya.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Serdang Raya No.341 Serdang Kecamatan Kemayoran, UU, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10650 (Pos Lion Parcel Kemayoran Jalan Serdang Baru) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Jumat (08.00–20.00), Sabtu (10.00-20.00), Minggu (Tutup) |
No.Telp/ WhatsApp | 085102779351 |
3. FixPro Service
Untuk jasa service laptop Jakarta Pusat selanjutnya yang bisa kamu jadikan sebagai referensi yaitu ada FixPro Service, yang berada di daerah Kecamatan Sawah Besar.
Tidak jauh beda dengan temppat service laptop pada umumnya, di FixPro Service juga melayani perbaikan laptop dari berbagai kerusakan lho, baik itu dari kerusakan ringan maupun berat, dan dari berbagai macam merek laptop semua bisa di perbaiki di tempat ini.
Untuk kualitas servicenya kabarnya cukup memuaskan, selain itu untuk pelayanannya juga bagus, teknisinya ramah kepada customer yang datang, dan untuk biaya servicenya kabarnya juga masih terjangkau lho.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Mangga Dua Raya, Mangga Dua Selatan., Kecamatan Sawah Besar, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10730 (Mangga Dua Mall Lantai 5 Blok K No 4 Samping eskalator gandeng) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Kamis (11.00-17.00), Jumat (13.00-17.00), Sabtu (11.00-17.00), Minggu (Tutup) |
No.Telp/ WhatsApp | 081212962827 |
4. Palapa Service Center
Rekomendasi tempat service laptop Jakarta Pusat selanjutnya yaitu ada Palapa Service Center, yang berlokasi di Jalan Angkasa, Gn. Sahari Selatan., Kota Jakarta Pusat.
Sama seperti namanya, di Palapa Service Center merupakan salah satu spesialis service berbagai macam barang elektronik salah satunya yaitu laptop dan komputer.
Untuk pelayanan dan kualitas service di Palapa Service Center kabarnya cukup memuaskan lho, biaya servicenya juga masih terjangkau dan servicenya juga bergaransi.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Angkasa, Gn. Sahari Selatan., Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10610 (MGK Kemayoran – Ruko C.29) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Sabtu (10.00–19.00), Minggu (Tutup) |
No.Telp/HP | 08119307676 |
08119307676 | |
Situs Web | http://www.palapa-service-center.com/ |
5. Amanah Komputer
Bagi kamu yang tinggal di daerah Cempaka Baru, Kemayoran, Jakarta Pusat sedang mengalami kerusakan laptop tetapi tidak bisa datang langsung ke tempat servicenya, nih kami rekomendasikan satu tempat service laptop Jakarta Pusat yang menerima service laptop panggilan, yaitu ada amanah Komputer.
Tidak berbeda jauh degan tempat service laptop Jakarta Pusat yang lainnya, di Amanah komputer juga melayani service laptop dari berbagai macam kerusakan lho.
Selain sebagai tempat service laptop, di Amanah Komputer juga melayani service dari masalah Networking computer, pemasangan CCTV digital/analog, serta pengadaan komputer atau server.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Sumur Batu Raya Gg. Cemp. Baru Timur VII No.22, RT.7/RW.5, Cempaka Baru, Kemayoran, Central Jakarta City, Jakarta 10610 (Depan rumah Pak RT. Ma’mun) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Kamis (10.00–17.00), Minggu (10.00-17.00), Jumat dan Sabtu (Tutup) |
No.Telp/HP | 085879833820 |
+62 858-7983-3820 |
BACA JUGA 10 Daftar Toko Hp Jakarta 2024 Terbaik
6. IT Service Center
Sedang mencari tempat service center yang bisa memperbaiki berbagai macam laptop dari berbagai merek di Jakarta Pusat?, nih kami rekomendasikan satu tempat service center yang bisa memperbaiki berbagai merek laptop yang bisa kamu jadikan sebagai referensi, yaitu ada IT Service Center, yang berlokasi di daerah Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat.
Ditempat ini melayani perbaikan dari berbagai macam kerusakan pada laptop dari kategori kerusakan yang ringan hingga kerusakan dalam kategori berat lho, dan semua bisa ditangani oleh teknisi yang profesional ditempat ini.
Di IT Service Center juga melayani perbaikan dari laptop merek-merek terkenal lho, diantaranya seperti Asus, Lenovo, HP, Fujitsu, Brother, dan masih banyak lagi yang lainnya.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Cideng Barat No.87F, Petojo Selatan., Kecamatan Gambir, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10150 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Jumat (09.00–16.00), Sabtu (09.00-01.00), Minggu (Tutup) |
No.Telp/HP | 085210000175 |
+6285210000175 | |
Situs Web | http://www.itservice.co.id |
7. Service laptop komputer layanan home service
Ada satu rekomendasi lagi nih untuk jasa service laptop Jakarta Pusat yang menerima service secara panggilan atau layanan home service yang bisa kamu jadikan sebagai referensi, yaitu ada Service laptop komputer layanan home service, yang berada di daerah Kecamatan Senen, kota Jakarta Pusat.
Sama seperti tempat service laptop yang lainnya, ditempat ini juga melayani perbaikan laptop dari berbagai macam kerusakan lho, baik kerusakan dalam kategori ringan maupun berat, semua bisa diatasi ditempat ini.
Selain itu, untuk kualitas servicenya kabarnya juga cukup memuaskan, pengerjaannya cepat, hasil servicenya rapi, serta biaya servicenya juga masih cukup terjangkau.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Paseban barat no 30, Paseban, Kecamatan Senen, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10440 (kode pos 10440) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Kamis (07.00–19.00), Jumat & Sabtu (07.00-21.00), Minggu (07.00-19.00) |
No.Telp/ WhatsApp | 082110921942 |
8. ASUS Service Center
Bagi kamu pengguna laptop Asus sedang mengalami kerusakan, dan binggung ingin service laptop dimana, jangan binggung dulu, karena kali ini kami rekomendasikan satu tempat service center dari brand Asus, yaitu ada Asus Service Service Center, yang berada di Ruko Harco, Komplek Agung Sedayu, Jakarta Pusat.
Bukan hanya sebagai tempat service laptop saja lho, tetapi di tempat ini juga melayani penjualan berbagai macam laptop merek Asus dan berbagai macam spartpart laptop yang koleksinya cukup lengkap dan banyak pilihannya.
Apabila kamu penasaran dengan berbagai macam barang yang dijual ditempat ini, atau ingin melihat review service, kamu bisa langsung mengunjungi pada situs resminya di https://www.asus.com/id/.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Mangga Dua Raya No.19, Mangga Dua Selatan, Kecamatan Sawah Besar, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10730 (Ruko Harco, Komplek Agung Sedayu) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Selasa – Jumat (09.30–17.00), Sabtu (09.30-12.00), Minggu & Senin (Tutup) |
No.Telp/HP | 1500128 |
@asusid | |
Situs Web | https://www.asus.com/id/ |
9. Jaya Sakti Computindo
Opsi tempat service laptop Jakarta Pusat selanjutnya yang bisa kamu jadikan sebagai pilihan alternatif yaitu ada Jaya Sakti Computindo, yang berada Harco Mangga Dua Plaza, tepatnya berada di Lantai 1 Blok A No. 94.
Di Jaya Sakti Computindo bukan hanya melayani service laptop saja lho, tetapi juga melayani penyewaan berbagai macam barang IT, seperti Laptop, komputer, server, dan sejenisnya.
Lokasi tempatnya juga strategis dan cukup mudah untuk ditemukan, karena berada di salah satu pusat keramaian di Jakarta Pusat, tepatnya berada Harco Mangga Dua Plaza Lantai 1 Blok A NO 94.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Arteri Mangga Dua Raya, RT.17/RW.11, Mangga Dua Selatan, Kecamatan Sawah Besar, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10730 (Harco Mangga Dua Plaza Lantai 1 Blok A NO 94) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Sabtu (10.00–18.00), Minggu (10.00-17.00) |
No.Telp/HP | (021)6120630 |
10. Montir PC
Untuk rekomendasi service laptop Jakarta Pusat yang terakhir dari 10 Jasa Service laptop Jakarta Pusat 2024 yang murah, cepat dan berkualitas, yaitu ada Montir PC, yang beralamatkan di Kecamatan Senen, tepatnya berada di Jalan Salemba Tengah VIII No C179A, Paseban.
Sama seperti tempat service laptop pada umumnya, di Montir PC juga melayani service dari berbagai macam kerusakan, untuk kualitas service nya sudah tidak diragukan lagi, pengerjaannya cepat, dan biaya servicenya juga kabarnya cukup murah lho dibandingkan dengan tempat service laptop Jakarta Pusat yang lainnya lho.
Bukan hanya sebagai tempat service saja, di Montir PC juga melayani perakitan komputer dari berbagai macam spesifikasi yang harganya cukup terjangkau.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Salemba Tengah VIII No C179A, Paseban, Kecamnatan Senen, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10440 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Jumat – Minggu (12.00-20.00), Senin – Kamis (Tutup) |
No.Telp/ WhatsApp | 0895606108799 |
BACA JUGA 10 Service Center Iphone Jakarta Pusat Terbaik & Terpercaya 2024
Jadi itu dia gaes Rekomendasi 10 Jasa Service laptop Jakarta Pusat 2024 yang murah, cepat dan berkualitas yang kami rekomendasikan bagi kamu yang ingin service laptop di Jakarta Pusat, bagi kamu yang ingin service laptop Jakarta Pusat yang murah, cepat dan berkualitas silahkan kunjungi 10 Jasa Service laptop Jakarta Pusat 2024 yang murah, cepat dan berkualitas diatas ya.
SEMOGA BERMANFAAT
Punya Rekomendasi Tempat Service Laptop Jakarta Pusat murah, cepat dan berkualitas yang lainnya?? Silahkan komen dibawah ya Gaes!