10 Toko Hp Di Tegal 2023 Lengkap & Banyak Promonya, Jual Hp Bekas Murah

Tegal merupakan salah satu kota yang ada di provinsi Jawa Tengah, kota yang terkenal dengan kampung ahli logamnya, banyak penduduk kota Tegal bergantung hidup dengan kerajinan logam, bukan hanya dari sektor keahlian pengolah logamnya saja yang maju. Perkembangan dari berbagai faktor juga ada dikota Tegal, mulai dari perkembangan perekonomiannya yang semakin maju, serta berbagai infrastuktur juga sudah banyak dibangun dikota ini.
Begitpun perkembangan teknologi, khususnya teknologi Informasi seperti Ponsel Pintar juga sangat berkembang pesat, ini bisa dilihat dari penduduk yang ada di kota Tegal pasti memiliki yang namanya ponsel pintar, baik itu di harga 1 jutaan, hingga di harga puluhan juta.
permintaan Hp di Tegal juga semakin tinggi, ini menjadi sebuah peluang bisnis yang sangat menjanjikan bagi para pembisnis, untuk mendirikan sebuah toko ponsel dikota ini.
Maka dari itu kali ini Gadgetkekinian akan membahas 10 Toko Hp Di Tegal 2023 Lengkap dan Banyak Promonya, jual hp bekas murah, penasaran apasaja 10 Toko Hp Di Tegal 2023 Lengkap dan Banyak Promonya, jual hp bekas murah tersebut? Yuk simak artikel dibawah sini.
1. Tegar Ponsel Serayu
Untuk toko hp di Tegal yang pertama dari 10 Toko Hp Di Tegal 2023 Lengkap dan Banyak Promonya, jual hp bekas murah yaitu ada Tegar Ponsel Serayu, Di toko ini menjual berbagai macam hp Android, koleksi hp ditoko ini juga cukup lengkap lho, menjual berbagai macam hp android dari merek-merek yang cukup terkenal di Indonesia, seperti Oppo, Vivo, Samsung, dan masih banyak lagi yang lainnya.
Untuk pelayanan ditempat ini sendiri kabarnya juga cukup memuaskan, pelayanannya sangat baik, pegawainya juga ramah kepada calon pembeli yang datang.

Alamat | Jalan Serayu No.90, Mintaragen, Kecamatan Tegal Timur., Kota Tegal, Jawa Tengah 52122 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (09.00 – 21.30) |
No.Telp/HP | 081329929950 |
+62 815-2386-9655 | |
@tegar_ponsel.tegal |
2. TeleRing Tegal 1
Telering merupakan salah satu toko hp yang cukup terkenal di Indonesia, terdapat beberapa cabang tokonya di setiap kota di Indonesia, salah satunya ada dikota Tegal. Koleksi ponsel ditoko ini juga tergolong cukup lengkap, menyediakan berbagai macam hp Android dari brand yang cukup terkenal seperti, Samsung, Oppo, Vivo, Xiaomi, dan masih banyak lagi.
Untuk pelayanan ditempat ini kabarnya cukup memuaskan lho, pelayanannya sangat ramah dan baik, apabila kamu belum bisa membeli hp yang kamu inginkan secara Cash, ditempat ini juga melayani pembelian secara kredit dengan persyaratan yang cukup mudah serta bunga yang sangat ringan kok.

Alamat | Jalan Kapten Sudibyo No.54, Pekauman, Kecamatan Tegal Barat, Kota Tegal, Jawa Tengah 52125 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (08.30 – 20.30) |
No.Telp/ WhatsApp | 085954591616 |
Situs Web | http://telering.id/ |
3. TeleRing tegal 3
Ada satu toko Telering lagi nih yang ada dikota Tegal, tepatnya berada di jalan kapten sudipyo No.104. ada Telering Tegal 3, koleksi hp yang dijual juga tidak kalah dengan Telering Tegal 1 lho, ditoko ini juga menjual berbagai macam hp dari brand yang sudah tidak asing lagi di indonesia seperti Oppo, Vivo, Realme, Samsung, dan masih banyak lagi.
Untuk pelayanan ditoko ini kabarnya juga cukup memuaskan lho, pegawainya juga sangat ramah, apabila kamu belum bisa datang ketoko nya langsung, ditempat ini juga melayani pembelian secara COD, yang diantarkan seara gratis sampai rumah, tetapi di area kota Tegal dengan S&K yang berlaku.
Metode pembayarannya juga cukup komplit lho, melayani pembayaran secara Cash maupun secara Kredit dengan bunga yang sangat ringan, ditoko ini juga melayani pembelian secara online yang bisa kamu kunjungi dibeberapa E -Commers seperti Shopee, TokoPedia, Blibli, atau bisa langsung mengnjungi di situs resminya untuk melihat stok barang yang ready.

Alamat | Jalan Kapten Sudibyo No.104, Debong Lor, Kecamatan Tegal Barat, Kota Tegal, Jawa Tengah 52133 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (08.30 – 21.30) |
No.Telp/ WhatsApp | 081807717622 |
Situs Web | http://telering.id/ |
4. Iman Cell
Sama seperti namanya, Iman Cell adalah salah satu toko hp di Tegal yang menjual berbagai macam hp dari berbagai merek, seperti, Samsung, Oppo, Vivo, Realme, Xiaomi, dan masih banyak lagi, ditoko ini bukan hanya menjual hp dengan kondisi baru saja lho, kamu juga dapat membeli hp bekas ditoko ini dengan kondisi yang memang masih bagus dan masih layak digunakan.
Untuk pelayanan ditempat ini sendiri kabarnya juga cukup memuaskan, pegawainya juga sangat baik dan ramah kepada calon pembeli yang datang, selain itu, dari segi harga juga kabarnya cukup terjangkau lho.

Alamat | Jalan Abimanyu No.13, Slerok, Kecamatan Tegal Timur, Kota Tegal, JawaTengah 52125 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (10.00 – 22.00) |
No.Telp/ WhatsApp | 085741155820 |
5. Blangkon Cell
Ingin membeli hp di Tegal dengan harga yang murah? Blangkon Cell bisa kamu jadikan sebagai pilihan Alternatif untuk membeli berbagai macam hp dengan harga yang cukup terjangkau.
Koleksi hp yang dijual ditoko ini juga cukup lengkap lho, untuk kualitas hp yang dijual ditoko ini juga sudah terjamin, semua hp kualitasnya bagus, dan bergaransi serta murah.
Di Blangkn Cell juga melayani pembelian secara online lho, yang bisa kamu kunjungi pada beberapa toko online seperti Shopee, TokoPedia, Akulaku, dan Blibli, sistem pembayarannya juga cukup lengkap, melayani pembelian secara Cash,dan Kredit hingga DP %.

Alamat | Jalan Kapten Sudibyo No.131A, Randugunting, Kecamatan Tegal Selatan, Kota Tegal, Jawa Tengah 52133 (Di seberang Toko Gerabah Sinar Jaya / Samsat) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (08.00 – 21.00) |
No.Telp/ WhatsApp | 08112615155 |
@blangkoncelltegal |
6. Complete Selular
Toko hp di Tegal selanjutnya dari 10 Toko Hp Di Tegal 2023 Lengkap dan Banyak Promonya, jual hp bekas murah ada Complete Selular, yang beramatkan di Jalan Kapten Sudipyo No.80. ditoko ini menjual berbagai macam hp dari berbagai macam merek, hp yang dijual ditoko ini juga kualitas nya memang Bagus lho, barangnya Original serta bergaransi.
Dari segi pelayanan ditoko ini kabarnya cukup memuaskan, pegawainya juga ramah dan bersedia menjelaskan spesifikasi hp yang ingin kita beli secara detail.
Ditoko ini juga melayani pembelian secara kredit dengan proses yang cepat serta persyaratan yang sangat mudah, pegawainya juga siap membantu proses kredit hingga lolos persyaratannya.

Alamat | Jalan Kapten Sudibyo No.80, Pekauman, Kecamatan Tegal Barat, Kota Tegal, Jawa Tengah 52121 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (08.00 – 21.00) |
No.Telp/HP | (0283)341912 |
0857-4248-3331 | |
@completeselulertegal |
7. SinarMas Selluler
Sinarmas Selluler merupakan salah satu toko hp paling lengkap dengan pilihan hpnya yang komplit, menjual hp Android dari brand yang cukup terkenal di Indonesia seperti Oppo, Xiaomi, Realme, Samsung, dan masih banyak lagi.
Soal kualitas barang yang dijual ditoko ini juga tidak usah diragukan lagi, semua hp dijamin Original serta bergaransi resmi.
Harga hp ditoko ini juga kabarnya juga berani bersaing dengan toko-toko hp yang lainnya lho, apabila kamu belum bisa datang langsung ditokonya?, kamu juga dapat membeli hp ditoko ini secara online, melalui aplikasi WhatsApps dengan pembelian secara COD Free Ongkir area Tegal dengan S&K yang berlaku ditoko ini.

Alamat | Jalan R.A. Kartini No.54, Mangkukusuman, Kecamatan Tegal Timur, Kota Tegal, Jawa Tengah 52123 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (09.30 – 21.30) |
No.Telp/ WhatsApp | +62 878-9550-0040 |
@sinarmaskartini |
8. Erafone Megastore
Erafone Megastore merupakan salah satu toko hp yang cukup besar dan terkenal Di Indonesia, terdapat beberapa cabang dikota-kota besar maupun kota kecil yang di Indonesia, salah satunya ada dikota Tegal, tersedia berbagai macam hp dari kelas Entry level diharga 1 jutaan hingga hp kelas Flagship diharga 10 jutaan.
Untuk pelayanan ditempat ini juga kabarnya sangat memuaskan lho, pegawainya nya sangat ramah dan bersedia menjelaskan spesifikasi hp dengan detail.
Lokasi tokonya juga sangat strategis, karena berada di salah satu pusat keramaian yang ada dikota Tegal, tepatnya berada di pacific mall lantai dasar.

Alamat | Jalan Kapten Sudibyo, Pekauman, Kecamatan Tegal Barat, Kota Tegal, Jawa Tengah 52125 (Pacific Mall, Lantai Dasar) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (10.00 – 22.00) |
No.Telp/HP | (021)1500372 |
@erafonemegastoretegal | |
Situs Web | https://eraspace.com/erafone |
9. Tren Seluler
Ada opsi satu toko hp di Tegal lagi nih yang bisa kamu kunjungi, apabila ingin membeli berbagai macam hp di Tegal yang menjual hp dengan harga murah, ada Tren Selular, menjual berbagai macam hp dari brand yang terkenal di Indonesia seperti, Oppo, Vivo, Xiaomi, Realme hingga hp Iphone juga tersedia ditoko ini lho.
Bukan hanya menjual hp saja, di Tren seluler juga menjual berbagai macam Aksesories hp yang cukup lengkap seperti, Soffcase, Charger,Kabel Charger dan masih banyak lagi.
Untuk pelayanan ditempat ini sendiri kabarnya juga cukup memuaskan lho, pegawainya nya baik dan ramah kepada calon pembeli yang datang.

Alamat | Jalan Jendral Sudirman No.38, Pekauman, Kecamatan Tegal Selatan, Kota Tegal, Jawa Tengah 52125 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Sabtu (09.00 – 20.00) |
No.Telp/HP | (0283)3321044 |
10. Jago Celluler
Rekomendasi Toko hp di Tegar yang terakhir dari 10 Toko Hp Di Tegal 2023 Lengkap dan Banyak Promonya, jual hp bekas murah ada Jago Celluler, menjual berbagai macam hp Android berbaai macam merek yang terkenal, diantaranya meliputi, Xiaomi, Oppo, Vivo, Realme dan masih banyak lagi.
Bukan hanya sebagai tempat jual beli berbagai macam hp saja lho, ditempat ini juga melayani service hp dengan berbagai macam kerusakan.
Untuk segi pelayanan ditoko ini juga kabarnya cukup memuaskan, para pegawainya juga sangat ramah kepada calon pembeli yang datang.

Alamat | Jalan R.A. Kartini, Mangkukusuman, Kecamatan Tegal Timur, Kota Tegal, Jawa Tengah 52131 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (10.00 – 21.30) |
No.Telp/HP | 085105795511 |
085105795511/ 08562797890 | |
@jagocelltegal |
Nah Itu dia daftar 10 Toko Hp Di Tegal 2023 Lengkap dan Banyak Promonya, jual hp bekas murah yang kami rekomendasikan bagi kamu yang ingin membeli hp baru ataupun second dikota Tegal dan sekitarnya. Bagi kamu yang ingin membeli berbagai macam merek hp di Tegal yang Lengkap dan Banyak Promonya, silahkan kunjungi 10 Toko Hp Di Tegal 2023 Lengkap dan Banyak Promonya, jual hp bekas murah diatas ya.
SEMOGA BERMANFAAT.
Punya Rekomendasi toko hp di Tegal  lainnya?? Silahkan komen dibawah ya Gaes!
Perhatian : Data yang kami lampirkan di atas merupakan data terakhir yang kami ambil saat artikel dibuat. Apabila ada kesalahan informasi yang Kamu ketahui, bisa hubungi kami untuk segera direvisi ya, Terimakasih.