Uncategorized

VIVO V23 5G

Vivo kembali mengeluarkan ponsel yang telah memiliki jaringan 5G, ponsel itu adalah Vivo V23 5G, ponsel Vivo V23 5G  merupakan ponsel seri kedua dari V series yang telah dirilis di Indonesia, ponsel ini sendiri resmi di perkenalkan dan dijual di Indonesia pada bulan Mei 2021.

Ponsel kelas Mid Range ini di bekali dengan operasi sistem dari  Fountouch OS 12 Berbasis Android 12, dengan membawa Chipset dari MediaTek Dimensity 920 yang tentunya sudah mendukung jaringan 5G, dari segi kapasitas RAM sendiri Vivo V23 5G dibekali dengan kapasitas RAM sebesar 8Gb dengan kombinasi media penyimpanan Internal sebesar 128Gb, tentu ponsel ini akan terhindar dari lag saat membuka aplikasi yang banyak secara bersamaan.

Untuk Spesifikasi lengkap dari Vivo V23 5G bisa dilihat dibawah sini.

Vivo V23 5G

SPESIFIKASI

UMUM
RilisJanuari 2022
Jaringan2G, 3G, 4G, 5G
Sim CardDual SIM (Nano SIM Dual Stanby)
BODY
Dimensi
157,20 x 72,42 x 7,39 mm (Black)
157,20 x 72,42 x 7,55mm (Gold)
Berat179g (Black)
181g (Gold)
LAYAR
JenisAMOLED Screen Touch ID
Ukuran6.44 Inch
Resolusi2400 X 1080 Pixel
HARDWARE
Operasi SistemFountouch OS 12 (Berbasis Android 12)
ChipsetMediaTek Dimensity 920 5G
CPUOcta-Core ( 2 x 2.5 Ghz Cortex-A78 &
GPUMALI-G68 MC4
MEMORY
RAM8gb
Media Penyimpanan Internal128gb
Media Penyimpanan ExternalNo
KAMERA BELAKANG
Triple kamera

64Mp (Wide) f/1.9
8Mp (Ultrawide) f/2.2
2Mp (Makro) f/2.1
FiturDual LED, HDR, Dual tone Flash
Video4K@30fps, 1080P@30fps gyro EIS
KAMERA DEPAN
Dual Kamera
50Mp (Wide) f/2.0
8Mp (UltraWide) f/2.3
Video4K@30fps, 1080P@30fps
KONEKTIVITAS
WLANWifi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wifi Direct, Hotspot.
BLUETOOTHBluetooth 5.2
GPSWith A GPS, BEIDOU, GLONASS, GALILEO
NFCYES NFC Multifunctions
FM RADIONO
USBTipe C
SensorFingerprint (Under Display), Accelerometer, Proximility, Gyro, Compass, Sensor cahaya sekitar.
BATERAI
Kapasitas Baterai4200Mah FashCharging 44W
WarnaSuinshine Gold, Stardust Black
Harga8gb/128gb Rp. 4.027.000 (Online)

LIHAT JUGA FITUR UNGGULANNYA

*Memiliki Desain yang elagan dan enak di pandang

*Layar yang lebar menggunakan jenis layar Amoled

*Soc yang mendukung jaringan 5G

*Konfigurasi 3 kamera yang lengkap

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *