10 Toko Komputer Kendari Terdekat Murah Dan Lengkap
Toko Komputer Kendari – Dengan kemajuan jaman yang serba canggih seperti saat ini, tentu peran toko komputer cukuplah penting bagi kepentingan manusia.
Saat ini kamu juga tidak lagi kesulitan untuk menemukan toko komputer, karena sudah banyak sekali toko komputer yang bakal kamu temui. Apalagi di Kota Kendari, jumlahnya saat ini mungkin sudah mencapai puluhan hingga ratusan toko komputer.
Nah dengan banyaknya toko komputer yang di Kota Kendari, apakah kamu sudah tahu, toko komputer Kendari mana yang terdekat murah dan lengkap?
Jangan bingung dan asal pilih ya, yuk simak artikel berikut ini!
1. Asus Store
Asus Store adalah salah satu toko komputer yang cukup terkenal di Kendari, yang menyediakan berbagai macam peralatan IT, khususnya merek Asus.
Disini kamu akan menjumpai laptop dari merek Asus dari berbagai macam spesifikasi lho, mulai dari spesifikasi yang standart yang digunakan untuk pengetikan hingga laptop yang digunakan untuk desain, editing dan gaming juga tersedia disini.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Saranani No.85b, Korumba, Kecamatan Mandonga, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93111 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Sabtu (09.00–19.00), Minggu (Tutup) |
No.Telp/HP | 08114057899 |
@asus.store_kendari |
2. 37 Komputer
Toko komputer Kendari selanjutnya yang bisa kamu kunjungi yaitu ada 37 Komputer, yang berada di daerah Kendari Barat. Kota Kendari.
Disini kamu bakal menjumpai berbagai macam barang IT yang koleksi cukup lengkap dan banyak pilihannya lho, tersedia berbagai macam hardware, software dan sparepart. Selain itu untuk pelayanan disini kabarnya juga memuaskan kok, pelayanannya ramah, fast respone dan untuk harga barang IT disini juga masih terjangkau.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Ir. H. Alala, Watu-Watu, Kecamatan Kendari Barat, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93121 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (08.00–21.00) |
No.Telp/HP | 085280554674 |
+6282298234300 | |
@hp_37komputer_kendari |
3. Delta Multimedia
Delta Multimedia adalah salah satu toko komputer Kendari selanjutnya yang bisa kamu kunjungi, yang berada di daerah Kecamatan Poasia. Kota Kendari.
Disini bukan hanya melayani penjualan berbagai macam barang IT saja kok, tetapi juga melayani service dari berbagai macam kerusakan, mulai dari kerusakan dari masalah hardware hingga masalah software semua bisa ditangani oleh teknisi yang sudah berpengalaman.
Foto By. Google Maps
Alamat | Rahandouna, Kecamatan Poasia, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93231 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (08.00–23.00) |
No.Telp/HP | +6285341501694 |
+6285341501694 | |
@DMC Computer |
4. Mentari Computer
Terletak di Kecamatan Mandonga, toko komputer Kendari yang bisa kamu kunjungi selanjutnya yaitu ada Mentari Computer.
Sama seperti namanya, disini kamu bakal menjumpai berbagai macam barang IT seperti, komputer, laptop, peralatan networking, sparepart dan berbagai macam aksesoris. Lokasi tokonya juga berada ditempat yang cukup strategis dan mudah sekali untuk ditemukan, karena berada di pinggir jalan raya besar yang ramai dilewati banyak orang.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Dr. Sam Ratulangi No.14, Mandonga, Kecamatan Mandonga, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93112 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Sabtu (08.00–18.00), Minggu (Tutup) |
No.Telp/HP | 085242245196 |
+6285242245196 | |
Fsacebook | @Mentari computer kendari/Bengkel laptop kendari |
5. HND Computer
Tidak kalah lengkap dan banyak pilihannya, toko komputer Kendari selanjutnya yang bisa kamu kunjungi yaitu ada HND Computer, yang berada di daerah Korumba, Kota Kendari.
Memiliki koleksi laptop yang cukup lengkap dan banyak pilihannya, laptop yang tersedia disini juga dari merek-merek ternama yang kualitasnya bagus lho, bagi kamu yang tidak bisa datang langsung ditokonya, jangan khawatir ya, karena ditoko ini juga melayani penjualan secara online, yang bisa kamu temukan di toko online, atau kamu bisa mengunjungi pada situs resminya yang sudah tertera dibawah sini ya.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Jenderal Nasution No.99, Korumba, Kecamatan Kendari, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93461 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Sabtu (09.00–20.00), Minggu (Tutup) |
No.Telp/HP | 082395682552 |
+62 812-4288-9996/+62 821-5740-6456 | |
@hndcomputer | |
Situs Web | https://www.hndcomputer.com/ |
6. Kreasi Computer
Toko komputer Kendari selanjutnya yang bisa kamu kunjungi yaitu ada Kreasi Computer, yang berada di daerah Kecamatan Kadia. Kota Kendari.
Di Kreasi Computer juga tidak hanya melayani penjualan secara offline saja kok, tetapi juga melayani penjualan secara online, yang bisa kamu temukan di TokoPedia atau toko online kepercayaanmu yang lainnya.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Jend. Ahmad Yani No.80 & 190, Kadia, Kecamatan Kadia, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93117 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (08.30–21.00) |
No.Telp/HP | 08114006788 |
7. Technocom
Disini kamu akan menjumpai banyak sekali barang-barang IT, seperti, sparepar, aksesoris, laptop, komputer yang koleksinya tidak kalah lengkap dan harganya yang masih terjangkau.
Disini bukan hanya melayani penjualan saja kok, tetapi juga melayani service dari berbagai macam kerusakan, mulai dari kerusakan dalam kategori ringan hingga berat semua bisa di tangani oleh teknisi yang sudah berpengalaman ditempat ini.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Hea. Mokodompit, Depan Kampus Baru Lorong Bintang No.Samping, Kambu, Kecamatan Kambu, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93111 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Sabtu (08.00–21.00), Minggu (Tutup) |
No.Telp/HP | 085398713214 |
081245699530 | |
@technocom_kendari | |
Situs Web | www.technocomkendari.com |
8. Alfa Computer
Meskipun tokonya terlihat kecil, tetapi untuk koleksi barang IT yang tersedia disini tidak kalah lengkap kok dan banyak pilihannya.
Dan untuk kualitas barang IT yang ada disini kabarnya juga bagus lho, karena dari produk yang original dan dari merek-merek ternama yang sudah teruji untuk kekuatan dan ketahanannya.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Alpukat, Anduonohu, Kecamatan Poasia, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93231 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Senin – Sabtu (08.00–17.00), Minggu (Tutup) |
No.Telp/HP | 085395828472 |
+6285395828472 | |
@Alfa Computer Kendari |
9. Cahaya Computer
Tidak berbeda jauh dengan toko komputer pada umumnya, di Cahaya Computer kamu juga bakal menjumpai berbagai macam peralatan IT yang tidak kalah lengkap kok, barang IT tersebut seperti hardware, software, sparepart, dan berbagai msacam aksesoris tersedia disini.
Bukan hanya melayani jual beli saja, tetapi disini juga melayani service dari berbagai macam kerusakan.
Foto By. Google Maps
Alamat | Mandonga, Kecamatan Mandonga, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93112 |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (07.30–20.00) |
No.Telp/HP | 085241678908 |
085241678908 / 0401-3413622 | |
@cahaya.computer |
10. Irsaf Computer
Di Irsaf Computer juga bukan hanya melayani penjualan berbagai macam barang IT saja kok, tetapi disini juga melayani pengadaan barang IT, persewaan laptop, dan juga service laptop/pc dari berbagai macam kerusakan.
Kamu juga bisa menanyakan ketersediaan barang IT disini atau berkonsultasi mengenai kerusakan laptop secara online, yang bisa kamu hubungi di nomor WhatsApp yang sudah tertera dibawah sini.
Foto By. Google Maps
Alamat | Jalan Sorumba No.18, Anaiwoi, Kecamatan Kadia, Kota Kendari, Sulawesi Tenggara 93117 (Lorong Melati) |
Maps | Klik Disini |
Jam Buka | Setiap Hari (10.00–20.00) |
No.Telp/HP | 082348997298 |
+62 823‑4899‑7298 | |
@irsafcomputer_kendari |
Jadi itu dia daftar rekomendasi dari 10 Toko komputer Kendari terdekat murah dan lerngkap yang bisa kamu jadikan sebagai referensi. Dan bagi kamu yang sedang mencari toko komputer Kendari yang terdekat murah dan lengkap, jangan lupa kunjungi rekomendasi toko diatas ya.
Semoga Bermanfaat
Punya rekomemdasi toko komputer Kendari terdekat murah dan lengkap lainnya? komen dibawah ya
Perhatian : Data yang kami lampirkan di atas merupakan data terakhir yang kami ambil saat artikel dibuat. Apabila ada kesalahan informasi yang Kamu ketahui, bisa hubungi kami untuk segera direvisi ya, Terimakasih.